Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2024

Soal PKK Part 1

KEBERHASILAN DAN KEGAGALAN WIRAUSAHA  1. Salah satu faktor manusia dalam keberhasilan wirausaha yaitu... a. produk yang akan dijual  b. kepribadian c. peralatan  d. siapa gang memasarkan  e. promosi 2. Yang dimaksud opportunity adalah... a. memiliki impian  b. melakukan suatu tindakan  c. memiliki semangat yang tinggi  d. mampu mencari peluang usaha e. bergabung dengan organisasi atau perkumpulan  3. Penyebab kegagalan wirausaha adalah... a. lokasi yang kurang mendukung b. bisa mengelola keuangan  c. lokasi yang mendukung  d. sudah berpengalaman  e. kompeten dalam manajerial  4. Salah satu faktor keberhasilan adalah... a. kurang pengawasan peralatan  b. perencanaan yang berantakan  c. kurang dalam melakukan peralihan/transisi kewirausahaan  d. pengalaman yang kurang e. sikap yang sudah bersungguh sungguh   5. Yang dimaksud action dalam keberhasilan wirausaha adalah... a. memiliki impian  b. memiliki semangat yang tinggi  c. melakukan suatu tindakan d. mampu mencari peluang usaha  e. be
MAIL MERGE 1.1 Mail Merge  Mail Merge adalah suatu fasilitas didalam ms word yang digunakan untuk menangani masalah surat menyurat seperti dalam pembuatan surat undangan, surat tagihan, surat promosi penjualan dan berbagai jenis pembuatan dokumen lainnya, yang dapat dikirim ke beberapa penerima / tujuan. Kelebihan pengguna mail merge adalah memudahkan sipembuat surat/dokumen karena hanya membuat 1 jenis surat/dokumen saja yang dapat dikirim ke beberapa penerima yang berbeda.  >Mail Merge dapat menangani pembuatan 4 jenis dokumen yaitu : 1. Surat / Letter  2. Label Surat / Maling label  3. Amplop / Envelope  4. Direktori / Directories  >2 Hal Penting yang ada dalam suatu mail merge yaitu :  1. Main Document / Dokumen Utama  Dokumen inti atau dokumen utama yang tidak berubah atau tetap dari surat yang dibuat.  Apabila diketikkan teks atau informasi lain pada dokumen utama, maka akan dijadikan  format dasar dari surat yang akan dikirimkan  2. Data Source / Sumber Data  Sumber data s